Tinggi Kutub
Jarak sudut dari kutub ke lingkaran horizon (horizon hakiki), diukur melalui lingkaran meridian.